Tokoh Adat Dayak Bakal Laporkan Edy Mulyadi atas Dugaan Penghinaan Kalimantan
Minggu, 23 Januari 2022 - 18:19:00 WIB
Mey Chirsty rencananya akan melaporkan Edy Mulyadi ke Pilda Kaltim pada Senin (24/1/2022) atas dugaan ujaran kebencian dan pelanggaran ITE.
Menurutnya, sejumlah tokoh adat di Kaltim sejauh ini telah banyak berkontribusi menghasilkan pendapatan negara. Sehingga dia kecewa atas ucapan dalam video viral tersebut.
Editor: Nani Suherni