Inspiratif, Anak Muda Ini Bangun Bisnis Kreatif Kurir Bonjek dan Etalase UMKM Lokal
                
            
                
                                    Dengan harga ideal dan performa yang baik, lanjutnya, jumlah kurir terus bertambah. Inilah kemudian yang menjadi awal berdirinya Bontang Ojek (Bonjek).
Untuk menjadi kurir, tak ada syarat yang rumit. Yang utama kuris sehat dan memiliki motor.
“Saya tekankan juga yang penting tak hanya cari uang saja tapi juga punya semangat membantu,” imbuhnya.
Bisnis kreatif ini, kata dia, tak selalu mulus. Ada juga kurir yang tak amanah, datang hanya cari data base, saat order tak melalui customer servis. Ada juga yang menyebut orderan sudah selesai, padahal belum.
“Cari kurir juga tak mudah, dianggap profesi biasa. Padahal pendapatan di atas UMK,” ucapnya.
Editor: Febrian Putra