Petugas mengevakuasi korban perahu ketinting yang tenggelam di perairan Kampung Sukan Tengah, Sambaliung, Kabupaten Berau, Kalimantan Timut, Senin (12/1/2026) pukul 16.00 WITA. (Foto: Polres Berau).

"Sementara korban MT yang tenggelam dinyatakan meninggal dunia. Sedangkan Haramang berhasil selamat namun mengalami kondisi lemas,” ujar AKP Ridwan Lubis dikutip dari iNews Balikpapan, Selasa (13/1/2026).  

Kedua korban kemudian dibawa ke puskesmas untuk penanganan medis dan identifikasi. Jenazah MT langsung diserahkan kepada keluarga untuk dimakamkan.  

AKP Ridwan mengingatkan masyarakat agar lebih waspada saat menggunakan transportasi air.  

“Kami mengingatkan agar kondisi perahu, mesin, serta jalur perairan diperhatikan dengan baik demi menghindari kejadian serupa,” ucapnya.  


Editor : Kurnia Illahi

Sebelumnya
Halaman :
1 2

BERITA POPULER
+
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network