Tak hanya di laut, pengawasan juga dilakukan di salah satu SPBU di Jalan Mulawarman, Kecamatan Tarakan Barat. Belasan polisi disiagakan.
"Kita bersinergi di sini melakukan pengamanan dan patroli di wilayah sekitar. Personel yang ada di sini sekitar 15 personel," ucap Kapolsek Tarakan Barat Iptu Bahyudin.
Belasan personel polisi tersebut akan disiagakan selama beberapa hari ke depan. Hal ini untuk mengantisipasi isu adanya aksi demo besar-besaran oleh mahasiswa menolak harga BBM naik di wilayah tersebut.
Editor : Rizky Agustian
Artikel Terkait