“Suyanto langsung terjun ke sungai dan berusaha menangkap ekor buaya, namun terlepas. Kemudian dibantu oleh Andi, mereka berhasil melepaskan korban dari mulut buaya,” ujar AKP Asriadi Jafar.
Setelah berhasil diselamatkan, korban segera dilarikan ke rumah sakit. “Alhamdulillah, saat kami menjenguk, korban sudah bisa berkomunikasi meski masih terbatas. Dia masih dalam proses pemulihan, baik secara fisik maupun psikis,”katanya.
Editor : Kurnia Illahi
Artikel Terkait