Contoh Lam Tarqiq
بِسْمِ اللّٰهِ الرَّحْمٰنِ الرَّحِيْمِ
Lam jalalah setelah huruf kasroh dibaca tipis. Cara membacanya: Bismillahir rakhmaanir rakhiim.
اٰمَنَّا بِاللّٰهِ وَبِالْيَوْمِ الْاٰخِرِ
Cara membacanya: Aamana billaahi wabil yaumil aakhiri. Terdapat dalam Surat Al Baqarah ayat 8.
اَلْحَمْدُ لِلّٰهِ الَّذِيْٓ
Lam jalalah dibaca tipis. Cara membacanya: Alhamdulillahil ladzii. Terdapat dalam Surat Al Kahfi ayat 1.
Demikian ulasan contoh bacaan lam tafkhim dan tarqiq dalam ilmu tajwid agar bisa membaca Al Quran dengan baik dan benar.
Wallahu A'lam
Editor : Kastolani Marzuki
Artikel Terkait